Materi Structure and Written Expression pada TOEFL ITP
Topik Materi Structure and Written Expression TOEFL ITP
Subject-Verb Agreement
Menentukan kata kerja yang benar sesuai dengan subjek (singular/plural).
Modals (Kata Kerja Modal)
Penggunaan modals seperti can, could, will, would, must, should, may, might, dll.
Conditionals (Kalimat Pengandaian)
Kalimat yang menyatakan kondisi atau situasi yang tidak nyata atau tidak mungkin terjadi, seperti zero, first, second, dan third conditionals.
Articles (Artikel)
Penggunaan artikel "a," "an," dan "the" dengan benar.
Prepositions (Kata Depan)
Penggunaan preposisi yang tepat dalam konteks kalimat.
Parallel Structure (Struktur Paralel)
Menjaga konsistensi dalam struktur kalimat, misalnya, ketika menggunakan bentuk kata kerja yang sama atau tipe kata yang serupa dalam satu kalimat.
Pronouns (Kata Ganti)
Penggunaan kata ganti yang benar, termasuk bentuk kata ganti subjek, objek, possessive, dan reflexive pronouns.
Modifiers (Pengubah)
Penempatan kata pengubah (adjective/adverb) yang tepat dalam kalimat agar maknanya jelas.
Sentence Fragments & Run-on Sentences
Mendeteksi kalimat yang tidak lengkap (fragments) atau kalimat yang terlalu panjang tanpa tanda baca yang tepat (run-on sentences).
Word Forms (Bentuk Kata)
Penggunaan bentuk kata yang benar seperti noun, verb, adjective, adverb, dll.
Adjective/Adverb Comparison
Penggunaan perbandingan dalam kalimat menggunakan "more," "most," "er," "est," dll.
Conjunctions (Kata Sambung)
Penggunaan kata sambung yang tepat seperti and, but, or, although, because, dll.
Post a Comment for " "