Latihan Soal dan Pilihan Jawaban USBK Fisika 2023 Tingkat SMA - Bagian 1
Zsmart.id. Pada artikel kali ini, akan memberikan informasi mengenai latihan soal-soal fisika dalam rangka menghadapi ujian sekolah berbasis komputer atau USBK pada tahun ajaran 2022/2023.
1.
Besar
resultan gaya pada gambar berikut adalah
a)
8.32N
b)
2.32N
c)
41.38N
d)
6.43N
e) 6N
2. Besar jarak tempuh mobil yang bergerak dari t = 4 detik hingga t = 8 detik adalah
a)
20m
b)
22m
c)
24m
d)
34m
e) 38m
3. Sebuah
benda bermassa 200gr dilemparkan secara vertikal dari gedung yang tingginya
300m dengan kecepatan awal 10m/s. Tentukan ketinggian maksimum benda diukur
dari tanah! (g = 10m/s2)
a)
303m
b)
305m
c)
307m
d)
310m
e)
315m
4.
Perhatikan
gambar berikut
Perbandingan
jarak terjauh yang dialami oleh bola A dan B adalah
a)
0.47
b)
0.70
c)
0.50
d)
0.17
e) 0.86
5. Percepatan benda berikut adalah (μs = 0.8, μk = 0.4, g = 10m/s2)
a)
1.45
m/s2
b)
1.70
m/s2
c)
1.82
m/s2
d)
2.37
m/s2
e) 2.80 m/s2
6.
Sebuah
benda bermassa 200gr bergerak melingkar dengan jejari lingkaran 12cm. Diketahui
bahwa dalam waktu 7 detik, benda bergerak melingkar sebanyak 14 kali. Tentukan
besar gaya sentripetal benda tersebut !
a)
0.45π2N
b)
0.47π2N
c)
0.35π2N
d)
0.38π2N
e) 0.47π2N
7.
Sebuah
benda bermassan 300gr dalam keadaan diam ditarik dengan gaya konstan sebesar
12N dan diperoleh kecepatan akhir benda adalah 12m/s. Tentukan jarak tempuh
benda tersebut !
a)
1.5m
b)
1.8m
c)
2.5m
d)
2.8m
e) 3.5m
8.
Bola
bermassa 500gr dilemparkan ke arah sumbu x positif sehingga menumbuk tembok
dengan kecepatan 20m/s dan memantul dengan kecepatan 15m/s. Tentukan besar gaya
rerata tembok jika diketahui waktu kontak bola-tembok adalah 0.2detik !
a)
47.6N
b)
57.7N
c)
87.5N
d)
12.5N
e) 10.7N
9.
Besar
konstanta pegas dari gambar berikut adalah (g = 10m/s2)
a)
1.5
N/m
b)
0.15
N/m
c)
15
N/m
d)
0.015
N/m
e) 0.0015 N/m
10. Besar momen gaya pada titik O adalah
a)
32Nm
b)
36Nm
c)
40Nm
d)
56Nm
e) 50Nm
11.
Perbandingan
jarak jatuh air dari lubang A dan B adalah
a)
1.14
b)
1.15
c)
1.17
d)
1.19
e) 1.21
12. Perhatikan persamaan gelombang berikut
di
mana x dalam meter dan t dalam detik.
Pernyataan berikut yang benar adalah
1)
Kecepatan
rambat gelombang 0.5m/s
2)
Kecepatan
maksimum gelombang 0.8π
3)
Frekuensi
gelombang 2Hz
4) Panjang gelombang 2m
a)
1)
dan 2)
b)
3)
dan 4)
c)
1),
2) dan 3)
d)
2)
dan 3)
e) 1) dan 3)
13.
Energi
kinetik rerata dari sebuah gas ideal yang dipanaskan pada temperatur tetap 80.3oF
adalah
a)
150K
Joule
b)
300K
Joule
c)
450K
Joule
d)
550K
Joule
e) 600K Joule
14.
Perhatikan
gambar berikut
Besar
selisih ketinggian dua cairan A dan B adalah (ρA = 700gr/cm3,
ρB = 950gr/cm3)
a)
2
cm
b)
2.5cm
c)
3
cm
d)
3.7
cm
e)
4.2
cm
Post a Comment for "Latihan Soal dan Pilihan Jawaban USBK Fisika 2023 Tingkat SMA - Bagian 1"